Survei Kepuasan Pengguna Website BPK Semester I Tahun 2022
BPK RI memiliki laman web official yaitu www.bpk.go.id. Untuk mengetahui tingkat kepuasan masyarakat atas website BPK, kami memohon bantuan Bapak/Ibu/Saudara untuk berpartisipasi dalam survei ini.
Hasil survei akan digunakan sebagai bahan evaluasi dan perbaikan pengelolaan webite BPK ke depan.
Tautan survey:SurveiWebBPK